Total Tayangan Halaman

Kamis, 21 November 2013

COVERAGE DAN TREATMENT GAP GANGGUAN JIWA, SEPTEMBER 2013

PETA PUSKESMAS JUANDA, DAN LETAK KELURAHAN AIR HITAM

COVERAGE DAN TREATMENT GAP GANGGUAN JIWA

COVERAGE DAN TREATMENT GAP GANGGUAN JIWA

DARI PROYEKSI DI TAHUN 2020, DEPRESI MENDAPAT RANK NO. 2 PENYEBAB DISABILITAS / KETIDAKBERDAYAAN PADA MASYARAKAT,  OLEH KARENANYA SANGAT PERLU BAGI MASYARAKAT UNTUK MENCEGAH TERJADINYA DEPRESI BERKELANJUTAN YANG BISA MENGARAH KE GANGGUAN JIWA.


Piramida Pelayanan Jiwa komunitas
Berdasarkan kuantitas pelayanan kesehatan jiwa yang dibutuhkan, frekwensi kebutuhan, dan besarnya biaya yang diperlukan, pelayanan kesehatan jiwa secara berjenjang digambarkan sebagai piramida  pelayanan kesehatan jiwa. (Maramis A, 2005: diadaptasi dari van Ommeren 2005). Jenjang pelayanan keseharan jiwa terdiri dari :
a.         Perawatan mandiri individu dan di lingkungan keluarga.
b.        Dukungan dari sektor formal dan informal di luar sektor kesehatan
c.         Pelayanan kesehatan jiwa melalui pelayanan kesehatan dasar
d.        Pelayanan kesehatan jiwa masyarakat
e.         Pelayanan kesehatan jiwa di RSU/RSUD
f.         Pelayanan kesehatan jiwa di RSJ.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar